Oz Log kembali Online

Alhamdulilah… akhirnya oz log kembali Online, setelah beberapa hari terkena penalty oleh layanan hosting, karena oz tanpa sengaja mengupload script yang dianggap berpotensi melakukan hacking, maka tanpa ampun sama sekali admin orgfree.com langsung memblokir subdomain http//oz.orgfree.com

Semula penulis mengangap wajar, karena layanan gratisan mungkin ada masalah dengan accountnya, namun setelah ditelusuri lewat mail ke admin ternyata oz melakukan kesalahan yang melanggar term and conditions yang ditetapkan orgfree.com

Berikut cuplikan email yang penulis layangkan sebagai bentuk confirm terhadap orgfree.com :

Untuk mengembalikan log tersebut dengan berat hati penulis mntrasfer dana sebesar $25 dan dianggap sebagai upgrade ke paket basic, untung cadangan di paypal mencukupi sehingga blog ini bisa kembali on. Kepada para penikmat blog ini mohon maaf atas keteledoran penulis, nantikan terus artikel-artikel selanjutnya.

Post a Comment

Previous Post Next Post